June 24, 2025

Visi & Misi

Visi

  • Berakhlak Mulia, Unggul Dalam Prestasi dan Berbasis Digital

MISI

  • Menanamkan keimanan dan ketakwaan melalui pengamalan ajaran agama.
  • Menanamkan karakter warga sekolah yang jujur, mandiri, disiplin, dan bertanggung jawab.
  • Meningkatkan prestasi di bidang akademik melalui pembelajaran berbasis digital.
  • Meningkatkan prestasi di bidang non akademik sesuai dengan minat, bakat dan potensi peserta didik.
  • Meningkatkan jumlah lulusan yang melanjutkan ke Perguruan Tinggi.
  • Meningkatkan profesionalisme pendidik dan tenaga kependidikan melalui pelayanan berbasis digital.